Sumber: autonetmagz.com |
Tidak jarang kita temui, baik di dalam berita maupun kenyataan, kecelakaan kereta api yang melibatkan para pengendara mobil dan motor. Sebenarnya, hal ini merupakan sesuatu yang dapat kita cegah jika kita sadar dengan hal-hal yang sifatnya seperti ini.
1. Memperhatikan lampu pada perlintasan kereta api
Lampu ini berfungsi untuk memberi tanda bahwa kereta akan lewat. Sebaiknya, jika lampu sudah menyala, Anda berhenti di belakang pintu palang agar mencegah hal-hal yang tidak diinginkan bersama.
2. Mematikan musik
Hal remeh ini sebenarnya memiliki dampak yang besar untuk keselamatan jiwa kita dalam berkendara. Sirene yang dibunyikan pada saat kereta akan lewat menjadi tidak terdengar jika telinga kita hanya bisa menerima suara dari musik kegemaran kita saja.
{ 0 komentar... read them below or add one }
Post a Comment