Ini Dia Komponen Strategi Digital Marketing

Diposkan oleh Redaksi

Digital Marketing - Banyak yang mengira bahwa komponen digital marketing hanyalah mengoptimalkan fungsi Social Media dan website perusahaan saja. Padahal lebih dari itu, Digital Marketing memiliki komponen lain yang tidak kalah penting.

Digital Marketing
Foto Digital Marketing: shiftdigitalmedia.com 

Berikut ini beberapa contoh komponen dari strategi Digital Marketing:

  • Website Perusahaan
Website perusahaan merupakan komponen utama yang harus dimiliki, karena selain untuk menjadi rujukan informasi tentang perusahaan, bisa juga sebagai sarana untuk menjual produk atau jasa dan sarana untuk berpromosi dalam membangun brand.

  • Social Media
Social media memegang peranan yang sangat penting untuk membangun interaksi dengan calon konsumen dan konsumen. Social media juga mampu meningkatkan awareness terhadap brand produk atau nama perusahaan itu sendiri. Ada banyak jenis social media, diantaranya adalah Twitter, Facebook, Youtube, LinkedIn, Google+.

  • Online Advertising
Melakukan aktivitas promosi dengan cara iklan online merupakan satu langkah yang sangat tepat, karena beriklan di digital lebih memberi benefit dan dapat diukur efektifitasnya. So, Anda tinggal merancang berbagai strategi digital marketing agar strategi hasil yang dicapai sesuai dengan yang Anda harapkan atau ROI ( Return On Investment). Bentuk iklan di media digital sangat beragam, mulai dari banner, hingga pay per click (PPC) atau search engine marketing dan lain-lain.

  • E-Mail Direct Marketing
Database e-mail pelanggan sangat penting untuk dimiliki oleh sebuah perusahaan karena memiliki peran yang sangat strategis. Database ini bisa digunakan untuk mengirimkan informasi mengenai produk terbaru, penawaran khusus, atau bahkan untuk menyebar invitation bagi mereka untuk berpartisipasi dalam riset pengembangan produk. Tak hanya berpromosi, jika Anda memiliki data tanggal lahir pelanggan, Anda juga bisa mengirimkan ucapan ulang tahun saat pelanggan tengah berulang tahun. Hal ini sangat penting untuk menjaga hubungan baik dengan pelanggan.

Masih banyak lagi komponen-komponen strategi digital marketing, contoh-contoh diatas merupakan komponen digital marketing yang cukup penting untuk dijalankan. 

Jika Anda memiliki budget, Anda juga bisa menggunakan jasa Creative Digital Marketing Terbaik di Jakarta Indonesia. Anda akan mendapatkan berbagai strategi dan ide-ide brilian dalam menjalankan digital marketing. Salah saru perusahaan Creative Digital Marketing Agency Terbaik  adalah Bounche.com (Bounche Indonesia).

Semoga bermanfaat... 

(WM)
More aboutIni Dia Komponen Strategi Digital Marketing

Program Dana Pensiun Harus Disiapkan Sedari Dini

Diposkan oleh Redaksi

Mempersiapkan program dana pensiun memang harus dilakukan sejak dini. Namun pada kenyataanya banyak orang yang berpikir mempersiapkan asuransi pensiun mendekati hari tua.

Padahal jika Anda mempersiapkan program dana pensiun menjelang hari tua, Anda tidak akan mencapai target dana pensiun. Misalnya Anda berusia 20 tahun dan Anda ingin pensiun di usia 55 tahun, maka Anda memiliki waktu untuk menabung selama 35 tahun. Namun juga Anda mulai merencanakan asuransi pensiun di usia 50 tahun, maka Anda hanya memiliki waktu 5 tahun.

Produk Asuransi Pensiun - Program Dana Pensiun

Berpikir mempersiapkan dana pensiun hanya 5 tahun adalah salah, ilustrasinya seperti ini; Untuk target dana pensiun yang sama dan dengan asumsi tingkat suku bunga yang sama, perbandingannya adalah 1 : 100, artinya jika Anda mempersiapkan sejak usia 20 tahun (waktu pensiun masih 35 tahun lagi), maka Anda cukup menabung Rp. 150.000 / bulan, tapi bila waktu pensiun tinggal 5 tahun lagi, maka dana yang harus Anda tabung adalah Rp. 15.000.000 / bulan.

So, untuk lebih detailnya Anda bisa berkonsultasi pada agen-egen asuransi dari perusahaan-perusahaan asuransi terbaik yang ada di Indonesia, misalnya Manulife Indonesia. Lalu mintalah penjelasan secara detail dan rinci tentang produk asuransi pensiun.




More aboutProgram Dana Pensiun Harus Disiapkan Sedari Dini

Persiapkan Program Dana Pendidikan Anak Sedari Dini

Diposkan oleh Redaksi

Biaya pendidikan dari tahun ke tahun terus meningkat, bahkan menurut beberapa pengamat biaya pendidikan akan meningkat secara drastis setiap kurun waktu 10-15 tahun.

Persiapkan Program Dana Pendidikan Anak Sedari Dini
Foto: Ist
Sebagai contoh, jika biaya pendidikan untuk  meraih sarjana saat ini adalah sebesar Rp. 90 000 000, mungkin 15 tahun yang akan mungkin akan meningkat ratusan juta rupiah, besar kecilnya akan mengikuti nilai inflasi.

Untuk itu Program Dana Pendidikan anak memang harus dipersiapkan sedari dini, agar anak-anak mendapat jaminan pendidikan hingga sarjana.

Salah satu cara untuk  mempersiapkan dana pendidikan anak adalah dengan asuransi pendidikan. Asuransi pendidikan akan menjamin pendidikan anak Anda hingga sarjana, tanpa memperhatikan berapapun nilai inflasi di masa yang akan datang.

Jika saat ini kita memiliki tabungan untuk persiapan Program Dana Pendidikan anak, belum tentu 15 tahun yang akan datang jumah tabungan yang Anda miliki saat ini masih bernilai besar, perubahan inflasi akan membuat jumlah tabungan Anda bernilai kecil.

Untuk itu, asuransi pendidikan merupakan salah satu cara menjamin ketercukupan kebutuhan pendidikan bagi buah hati kita. (WM)


More aboutPersiapkan Program Dana Pendidikan Anak Sedari Dini